Mungkin butuh nyali besar untuk belajar “trapeze” atau akrobat palang gantung, tapi menurut Trapeze School DC, aneka kelompok umur dan level kebugaran bisa sukses mempelajarinya. Sekolah inipun memberikan pelatihan gratis untuk anak-anak dari komunitas miskin di ibu kota AS. Selain menjadi sehat & bugar, banyak manfaat yang didapat dari seni trapeze.

“Trapeze adalah cara yang baik untuk membangun keterampilan dalam hal lain. Mulai dari mendengar, mengikuti petunjuk dan instruksi, melatih koordinasi mata & tangan, membantu kegiatan lain seperti menyelam atau menari.” kata Alex Reyes, pelatih trapeze

Share To Your Friend :
Share on facebook
Facebook
Share on twitter
Twitter
Share on telegram
Telegram
Share on whatsapp
WhatsApp

0 Komentar

Tinggalkan Balasan

Terkait