Data Badan Kesehatan Dunai (WHO), sepertiga perempuan di dunia jadi korban kekerasan seksual. Sementara itu, data pusat pengendaian penyakit AS menyebutkan 1 dari 10 pria AS mengalami kekerasan seksual.

New York Fashion Week bukan hanya kesempatan memperkenalkan koleksi terbaru dari rumah mode dan para disainer, tapi juga digunakan menyuarakan kesadaran akan perkosaan dan kekerasan seksual. Para korban kekerasan seksual menjadi model busana di New York Fashion Week. Kegiatan ini digagas oleh Amanda Nguyen, penyintas kekerasan seksual.

“Mungkin saya tidak sewaspada para perempuan karena kekerasan seksual biasanya lebih banyak terjadi ke perempuan. Tapi tentu saja ini bisa terjadi ke gender apapun.” kata Christopher Huie.

Share To Your Friend :
Share on facebook
Facebook
Share on twitter
Twitter
Share on telegram
Telegram
Share on whatsapp
WhatsApp

0 Komentar

Tinggalkan Balasan

Terkait